Camat Bagelen Menghadiri Pembimbingan Bagi Duta / Kader Digital Desa Dadirejo
Camat Bagelen Menghadiri Pembimbingan Bagi Duta / Kader Digital Desa Dadirejo

By Admin 06 Jun 2024, 08:38:05 WIB Pemerintahan
Camat Bagelen Menghadiri Pembimbingan Bagi Duta / Kader Digital Desa Dadirejo

Keterangan Gambar : Camat Bagelen Menghadiri Pembimbingan Bagi Duta / Kader Digital Desa Dadirejo


            Bagelen 4 Juni 2024. Camat Bagelen menghadiri kegiatan pembimbingan bagi duta dan kader Digital Desa di Desa Dadirejo tahun 2024. Duta Digital adalah Personil yang berkedudukan di kabupaten dan bertugas mendampingi pelaksanaan program Desa Cerdas. Duta Digital bertugas melakukan koordinasi, sosialisasi dan advokasi serta melakukan pendampingan penyusunan rencana kerja dan implementasi pelaksanaan Pembangunan Desa Cerdas bersama Kader Digital di lokasi Program Desa Cerdas. Duta Digital juga melakukan pendampingan dalam prioritas kegiatan peningkatan literasi digital dan program pemberdayaan digital melalui ruang komunitas digital desa termasuk diantaranya menjalin kemitraan dan inovasi desa sesuai dengan kebutuhan lokal desa.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment