


- Kecamatan Bagelen Gelar Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pembaharuan Inovasi “Bakwan Ratna”
- Silaturahim dan Halal Bi Halal Penyuluh dan Kader KB se-Kecamatan Bagelen Bersama Pemerintah Kecamatan Digelar di Resto Watu Tumpang
- Camat Bagelen Hadiri Pelantikan Perangkat Desa Hargorojo, Habib Adi Triansah Resmi Jabat Kepala Dusun I Plarangan
- Camat Bagelen Hadiri Rakor Percepatan Penerimaan Pajak Daerah di BPKPAD Kabupaten Purworejo
- Monitoring Seleksi Calon Perangkat Desa Tlogokotes Dilaksanakan, Diikuti Lima Pendaftar
- Camat Bagelen Hadiri Rakorpim Evaluasi Triwulan I TA 2025 di Ruang Arahiwang Setda Purworejo
- PLT KASI PEMERINTAHAN KECAMATAN BAGELEN MONITORING PERSIAPAN SELEKSI PERANGKAT DESA DI DESA TLOGOKOTES
- MONITORING TALUD PENGAMAN SUNGAI DI DESA KALIREJO, SEKSIE PEMERINTAHAN DAN PENDAMPING DESA TINJAU KERUSAKAN AKIBAT HUJAN DERAS
- Camat Bagelen Terima Kunjungan Silaturahmi dari Polsek Bagelen di Hari Pertama Kerja Pasca Lebaran
- Camat Bagelen Pimpin Apel Perdana Pasca Libur Lebaran 2025, Tegaskan Disiplin dan Kebersamaan
Meriahkan Ramadhan 2024 Camat Bagelen Buka Bazar UMKM di Kecamatan Bagelen
Meriahkan Ramadhan 2024 Camat Bagelen Buka Bazar UMKM di Kecamatan Bagelen
Berita Terkait
- Pendampingan Dana-Dana Tranfer Kepada 17 Desa se-Kecamatan Bagelen0
- Camat Bagelen Hadiri Loka Karya Mini Puskesmas Bagelen0
- Sekcam Bagelen Monitoring Kondisi Kebakaran Gudang Lanting Yu Kas Desa Bugel0
- Tarawih Silaturahim Bupati Purworejo Di Masjid Sunan Geseng Kecamatan Bagelen0
- Rapat Kerja PKK Kecamatan Bagelen Tahun 20240
- Camat Bagelen Bersama PKK Kecamatan Bagelen Kunjungi Stand UMKM Lumintu di Purworejo Expo 20240
- Apel dan Perpisahan Staf Pranata Praja Kecamatan Bagelen0
- Rapat Internal Kecamatan Bagelen Terkait Teknis Pembuatan SPJ Kegiatan0
- Pelantikan Perangkat Desa Kalirejo Yang Lulus dan Memenuhi Syarat Berdasarkan Peraturan Perundang-Undangan 0
- Meningkatnya Gangguan Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Kecamatan Bagelen Camat Koordinasikan dengan Forkopimcam dan Kades0
Berita Populer
- Kementrian Desa Launching Update Aplikasi eHDW, Kecamatan Bagelen Sosialisasikan Kepada Perangkat Desa
- Netralitas Penyelenggara Pemilu Harus Dijaga Dan Dipegang Teguh, Karena Merupakan Modal Sangat Penting Dalam Mengawal Tegaknya Demokrasi
- Ziarah Makam Raden Mas Singo Wijoyo
- Sosialisasi Pengawasan Partisipatif di Bagelen: Dorong Partisipasi Aktif Masyarakat dalam Pengawasan Pemilihan Kepala Daerah 2024
- Rapat Paripurna
- Program Keluarga Harapan ( PKH )
- Sertijab Kades se Kecamatan Bagelen
- PAMSIMAS DESA BAPANGSARI DIBANGUN DENGAN TOTAL ANGGARAN LEBIH DARI 700 JUTA RUPIAH
- Monitoring Desa Soko
- Ziarah Makam di Kayu Lawang

Keterangan Gambar : Bazar UMKM Ramadhan 2024 di Kecamatan Bagelen
Bagelen, 11 Maret 2024. Dalam rangka memeriahkan bulan suci Ramadhan 1445 H Camat Bagelen Bapak Sigit Kurniawan Saputro, S.S., M.Eng. menyelenggarakan bazar UMKM yang diinisiasi oleh Kasi Pemberdayaan Kecamatan Bagelen dan secara resmi membukanya. Kegiatan ini adalah yang pertama bagi beliau setelah dilatik sebagai Camat Bagelen pada Jumat 08/03/2024. Dalam sambutannya beliau menyampaikan bahwa dirinya menyambut baik ide-ide kreatif untuk memajukan UMKM khususnya di Kecamatan Bagelen. “UMKM mempunyai potensi yang luar biasa namun belum banyak dioptimalkan, untuk itu kegiatan-kegiatan pemberdayaan UMKM seperti bazar ini diharapkan dapat meningkatkan daya jual produk UMKM sehingga UMKM bisa naik kelas” ucapnya.
Hadir dalam kegiatan tersebut Danramil Kecamatan Bagelen, Kapten CPM Sutiyono, Ketua TP PKK Kecamatan Bagelen, Ulik Sri Widiatmi SSos MAP, Ketua Polosoro, Karyono, Para Kades di kecamatan Bagelen, perangkat Kecamatan Bagelen, Ketua UMKM Kecamatan Bagelen Slamet Dwi Sumitro beserta para pelaku UMKM kecamatan Bagelen.